Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat tingkat persepsi mahasiswa yang berasal dari kabupaten Brebes terhadap bank konvensional dan bank syariah. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif de…
Akibat terjadinya pandemi Covid-19 banyak perusahaan mengalami penurunan kinerja hingga mengalami kerugian, namun hal ini tidak terjadi pada sejumlah perusahaan tertentu. Subsektor farmasi merupaka…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh financial technology dan insentif pajak terhadap keberlangsungan usaha secara langsung dan pengaruh tidak langsung melalui kinerja keuangan sebaga…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh perekrutan karyawan dengan menggunakan e-rekrutmen mempermudah perusahaan mendapatkan jangkauan luas dan beragam untuk calon karyawan. Namun terkadang e-rekru…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui analisis kualitas layanan, layanan peripheral, citra perusahaan dan kepuasan klien pada klien kompas klasika Jateng dan DIY. Penelitian ini merupakan penel…
Mempunyai karyawan yang loyal kepada perusahaan merupakan salah satu cara supaya tujuan perusahaan dapat tercapai. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis dampak dari Work-Life B…
UMKM memiliki peran penting dalam pertumbuhan perekonomian di Indonesia. Namun di era teknologi ini UMKM mampu menyesuaikan dengan kebutuhan pasar yang terus menerus berubah seiring dengan berjalan…
?Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kepemimpinan terhadap komitmen organisasi yang di mediasi dengan kepuasan kerja pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM)…
Indonesia memiliki potensi daya serap tenaga kerja dan pelaku usaha yang cukup tinggi. Peningkatan pelaku usaha kecil tiap tahunnya meningkat cukup signifikan dengan mayoritas usaha yang bergerak…
Penelitian ini diajukan untuk menguraikan tentang bagaimana pengaruh kebijakan manajemen keuangan yang terdiri dari keputusan pendanaaa, keputusan investasi, kebijakan dividen terhadap nilai perusa…